Speedyfox merupakan software yang berfungsi untuk mengoptimalisasikan kinerja browser firefox anda.
Jadi, setelah menggunakan Speedyfox, firefox anda akan menjadi 8x lebih cepat dari sebelumnya.
Bagi anda yang belum mencobanya dan ingin mencobanya silahkan klik disini
Setelah didownload, ekstrak file tersebut, lalu jalankan softwarenya. lalu akan muncul tampilan seperti gambar dibawah ini:
Setelah itu pilih "Speed Up My Firefox!"
Setelah selesai, pilih "Exit"
Perlu diketahui, dalam memproses pengoptimalisasian firefox tersebut, browser firefox anda harus dalam keadaan tidak aktif.
Terima kasih, semoga bermanfaat. ^^
0 komentar:
Posting Komentar